Redirigiendo al acceso original de articulo en 19 segundos...
Inicio  /  ProBank  /  Vol: 5 Núm: 1 Par: 0 (2020)  /  Artículo
ARTÍCULO
TITULO

MENGUJI PERILAKU KINERJA MANAJERIAL PERANGKAT DAERAH DALAM PENYUSUNAN ANGGARAN DI KOTA SURAKARTA

Agus Utomo    

Resumen

ABSTRAKStudi perilaku organisasi dalam era saat ini menjadi sangat menarik untuk dikembangkan, termasuk kajian yang mempelajari perilaku orang atau pegawai pada organisasi pemerintahan, dalam masalah bagaimana partisipasi penganggaran mempengaruhi perilaku organisasi seperti komitmen pada organisasi, motivasi terhadap pekerjaan dan kinerja manajerial. Namun, hasil penelitian selama kurun waktu ini tidak selalu konsisten hasilnya. Dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan sederhana antara partisipasi anggaran komitmen organisasi, motivasi dan kinerja manajerial. Studi saat ini menguji kembali penelitian sejenis yang telah ada dengan alasan untuk mengembangkannya dan mengidentifikasi faktor intervenig yang dapat mempengaruhi hubungan antara partisipasi anggaran dan kinerja manajerial. Dengan menggunakan pendekatan komitmen organisasi dan motivasi telah dipertimbangkan sebagai mediasi yang dapat mempengaruhi hubungan. Hasil penelitian ini menjelaskan Pengaruh langsung partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial berpengaruh tidak signifikan dan pengaruh tidak langsung partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial melalui komitmen organisasi dan motivasi kerja berpengaruh signifikan, dari studi ini dapat memberikan rekomendasi secara teoritis dan praktis untuk didiskusikan. Kata kunci : Partisipasi Anggaran, Komitmen Organisasi, Motivasi Kerja, Kinerja Manajerial

 Artículos similares

       
 
Mariatul Ulfa Mansyur,Bambang Hariadi,Wuryan Andayani  10.21831/economia.v14i2.19547     Pág. 113 - 125
Abstract: A Behavioral Study on Middle-Class Consumers in Adopting M-Commerce in East Java. The objective of this study is to examine factors that influence the behavioral intention of consumers in using and adopting m-commerce. This study combines Techn... ver más
Revista: Jurnal Economia

 
Risma Candra Waluyani,Bambang Subroto,Bambang Purnomosidhi  10.21831/economia.v14i2.20745     Pág. 158 - 176
Abstract: Effect of External Factors of Technology Acceptance Model Toward Technology Acceptance of Online Travel Agent. This study aimed to identify and analyse internal factors and external factors which affect the intention of Universitas Brawijaya st... ver más
Revista: Jurnal Economia

 
Yeti Diah Wiyanti,Wisnu Untoro  10.21831/economia.v12i2.9822     Pág. 146 - 158
Abstract: Predictors of The Intention to Use The Internet for Purchasing. The purpose of this study was to examine and analyze the influence of intention to use the internet for purchasing. A survey methodology used to data from 160 Internet users studen... ver más
Revista: Jurnal Economia

 
Sheila Febriani Putri, Joko Widodo, S. Martono     Pág. 179 - 192
Perilaku konsumtif disebabkan oleh keinginan pemenuhan kebutuhan yang berlebih termasuk para remaja. Siswa SMA di usia remaja seharusnya mampu mengelola keuangan yang dimilikinya secara tepat dan rasional. Rendahnya literasi keuangan berdampak pada renda... ver más

 
Agung Utama,Arif Wibowo,Nurhadi Nurhadi  10.21831/economia.v10i2.7543     Pág. 177 - 186
Abstract: Pengaruh Faktor Individu Terhadap Keyakinan Manfaat Menggunakan Teknologi Informasi. Penelitian ini mengembangkan dan menguji pengembangan teoritis Technology Acceptance Model (TAM) yang menjelaskan pengaruh faktor individu dalam hal inovasi da... ver más
Revista: Jurnal Economia